Jangan Terlalu Sering Mandi, Apalagi Saat Malam Hari!

Halo Sahabat Kirana, Umumnya seseorang akan mandi 2 kali sehari yaitu pagi dan sore. Tapi, apakah baik jika terlalu sering mandi khususnya mandis saat malam hari tidak baik untuk kesehatan?

Mandi adalah mencuci tubuh dengan menggunakan air dengan cara menyiramkan air ke seluruh tubuh atau berendam di dalam kolam yang berisi air. Manusia perlu mandi untuk menghilangkan bau, sel-sel kulit mati, Dan juga bermanfaat untuk kesehatan, menjaga kebersihan dan menjaga penampilan agar tetap rapi.

Sehabis mandi seseorang akan merasa lebih segar, bersih, dan santai. Tapi, bagaimana jika seseorang terlalu sering mandi? apakah baik untuk kesehatan? bolehkah kita mandi saat malam hari?

Berikut akibat terlalu sering mandi di waktu malam:

 

Rematik

Gambar terkait

 

Terlalu sering mandi saat malam hari akan menyebabkan rematik, rematik sendiri adalah penyakit yang terjadi pada peradangan sendi, sehingga orang yang menderita penyakit ini akan merasakan nyeri pada sendi yang terkena. Sebenarnya, hal ini belum jelas kebenarannya akan tetpai menurut para ahli penyakit ini disebabkan oleh kelainan genetik yang menyerang orang yang telah berusia produktif.

Jika tetap ingin mandi malam, usahakan mandi dengan air hangat, karena air dingin akan memperparah atau lebih beresiko terkena penyait ini.

 

Penuaan Dini

Hasil gambar untuk akibat keseringan mandi penuaan dini

 

Mandi malam memang dapat menyebabkan penuaan dini. Menurut beberapa orang tubuh tidak kuat menerima rangsangan dingin saat kita mandi malam, karena organ yang membutuhkan suplai kalori dan oksigen yang tinggi untu menstabilkannya.

Mandi dengan air dingin di malam hari dapat menyebabkan metabolisme tubuh meningkat, sehingga kulit lebih mudah berkeriput dan terlihat tua.

 

Sakit Kepala Dan Demam

Hasil gambar untuk akibat keseringan mandi demam

Saat malam hari panas tubuh mulai meningkat, hal ini disebabkan jika tubuh panas lalu disiram dengan air dingin saat malam hari maka pori-pori yang sedang terbuka akan membuat tubuh panas dan dingin seperti demam.

 

Gambar terkait

 

Mandi malam juga menyebabkan sakit pada kepala, mengapa? karena pori-pori kecil yang ada di kepala jika disiram dengan air dingin akan terbuka, sehingga air yang masuk dalam pori-pori tersebut akan mengahmbat sistem aliran darah di daerah kepala. Sehuingga bisa menyebabkan sakit pada kepala dan demam tinggi.

 

Penyakit tersebut akan timbul jika kita mandi di malam hari dengan menggunakan air dingin, sehingga dianjurkan untuk menggunakan air hangat dengan suhu yang tepat. Mandi malam juga memilki manfaat, yaitu:

  • Mengatasi insomnia
  • Membantu mengatasi alergi
  • Menurunkan tekanan darah
  • Menyegarkan tubuh
  • Dapat bangun lebih awal

 

Gambar terkait

 

Lain halnya dengan terlalu sering mandi, ternyata terlalu sering mandi tidak baik untuk kesehatan. Mengapa? karena keseringan mandi dapat mengusir bakteri baik sehingga beresiko gangguan pada sistem kekebalan, kerja jantung, pencernaan, dan dapat membuat kulit menjadi kering

 

 

 

 

(Visited 8 times, 1 visits today)

Be the first to comment

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan.


*